Reswara: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat

Reswara Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat, with registered number ISSN 2716-3997 (online), ISSN 2716-4861 (print) is a scientific multidisciplinary journal published by Institution of Community Service Universitas Dharmawangsa. It is in the national level that contains the results of community service and empowerment activities in the form of multi-disciplinary applications including education, engineering, agriculture, social humanities, computer and health etc.

Community service includes various activities to address and manage various potentials, constraints, challenges and problems that exist in the society. The implementation of community service activities also involves the participation of the community and partners. These community service activities are organized into an activity that aims to improve the welfare of the community. The purpose of this journal publication is to disseminate conceptual thoughts or ideas that have been achieved in the field of community service.

Reswara Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat is one of the platforms to explore the results of community service activities that have been carried out so that it can become knowledge and pilot areas that have not yet gained knowledge or ideas in solving problems in the community. Any interested author could submit the manuscript following the submission guidelines. Please read these guidelines carefully. Authors who want to submit their manuscript to the editorial office of Reswara Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat should obey the writing guidelines. If the manuscript submitted is not appropriate with the guidelines or written in a different format, it will be REJECTED by the editors before further reviewed. The editors will only accept the manuscripts which meet the assigned format.

Every article that goes to the editorial staff will be selected through Desk Review and Initial Manuscript Evaluation processes by Editorial Board. Then, the articles will be sent to the peer reviewer and will go to the next selection by Double-Blind Peer-Review Process. Further details on reviewing policy and processes are available on submission guidelines.


Journal Homepage Image

Announcements

 

PENGUMUMAN PENAIKAN BIAYA PUBLIKASI ARTIKEL ILMIAH JURNAL RESWARA

 

Kepada Yth,
Para Penulis Artikel Ilmiah
Di tempat

Dengan hormat,

Sehubungan dengan upaya untuk meningkatkan kualitas dan keberlanjutan penerbitan jurnal ilmiah yang dikelola oleh Universitas Dharmawangsa, kami ingin memberitahukan bahwa mulai tanggal 1 Maret 2025, akan ada peningkatan biaya publikasi artikel ilmiah yang diterbitkan dalam jurnal kami.

Rincian biaya baru adalah sebagai berikut:

  1. Biaya publikasi untuk artikel ilmiah: Rp 500.000,- (sebelumnya Rp 450.000,-).
  2. Biaya layanan Fast Track: Rp 1.000.000,- (sebelumnya Rp 900.000,-)

Peningkatan biaya ini diperlukan untuk mendukung biaya operasional jurnal, termasuk pengelolaan naskah, proses peer review, penyuntingan, dan distribusi artikel ilmiah. Kami berharap dengan adanya peningkatan ini, kualitas dan aksesibilitas publikasi ilmiah jurnal kami dapat terus ditingkatkan.

Prosedur Pembayaran:
Pembayaran biaya publikasi dapat dilakukan setelah artikel Anda diterima dan dinyatakan lulus seleksi oleh tim peer review. Informasi lebih lanjut terkait metode pembayaran akan disampaikan pada saat penerimaan artikel.

Kami menyadari bahwa perubahan ini dapat mempengaruhi beberapa pihak, namun kami berkomitmen untuk terus memberikan layanan terbaik dalam pengelolaan dan publikasi hasil riset yang bermanfaat bagi pengembangan ilmu pengetahuan. Kami mengucapkan terima kasih atas perhatian dan kerjasama yang baik selama ini.

Apabila Anda memiliki pertanyaan lebih lanjut terkait pengumuman ini, silakan menghubungi kami melalui email di jpm_reswara@dharmawangsa.ac.id

Atas perhatian dan kerjasama yang baik, kami ucapkan terima kasih.

 

Hormat kami,
Tim Editor Jurnal RESWARA
Universitas Dharmawangsa

 
Posted: 2025-02-04
 
More Announcements...