SAFEKIDs Sebagai Media Perlindungan Hukum Anak dengan Metode COCD Guna Menjamin Kesejahteraan Anak

Alfin Dwi Novemyanto, Sigit Bayu Cahyanto, Adlina Nur Azri

Abstract


Anak dianggap sebagai seseorang yang belum memiliki legitimasi hukum dalam memberikan keputusan karena ketidakmampuan pada pola pikir yang dianggap belum dewasa. Akan tetapi anak memiliki hak sejak ia dilahirkan dan merupakan kehendak dilengkapi kekuatan (macht) yang dijamin dan dilindungi oleh sistem hukum atau tertib hukum. Tujuan pendidikan dan pemberdayaan ini adalah mengetahui media SAFEKids dalam eksistensi menjamin perlindungan hukum anak dan mengetahui Ibu-Ibu PKK dalam menjamin kesejahteraan anak dengan metode COCD (Community Organization or Community Development). Metode dan tahap pelaksanaan adalah observasi, perizinan, penyuluhan, pelatihan, implementasi program, pendampingan dan monitoring, serta evalusasi. SAFEKids adalah singakatan dari Supporting A Future of Excellence for Kids, yang merupakan course media berbasis website yang menjadi platform pendidikan dan pembelajaran dalam meningkatan kesadaran masyarakat tentang perlindungan hukum anak. SAFEKids sebagai media pendukung bertujuan dalam menjamin kesejahteraan anak berdasarkan hukum agar dapat menciptakan keadilan, kepastian, dan kebermanfaatan. Dengan memberdayakan Ibu-Ibu PKK dengan metode Community Organization or Community Development (COCD) yang didukung dengan media SAFEKids, kekerasan anak mengalami penurunan serta peningkatan kesadaran hukum akan kesejahteraan hak-hak anak menjadi terjamin


Keywords


Anak; COCD; Kekerasan; Pemberdayaan; SAFEKids

Full Text:

PDF

References


Djafar, W. (2019). Hukum Perlindungan Data Pribadi di Indonesia: Lanskap, Urgensi dan Kebutuhan Pembaruan. 1–14. http://faculty.uml.edu/sgallagher/Brandeisprivacy.htm.

Effendy, O. U. (2006). Ilmu Komunikasi Teori dan Praktek. PT Remaja Rosdakarya.

Hikmat, H. (2001). Strategi pemberdayaan masyarakat. Humaniora Utama Press.

Ife, J. (1995). Community Development: Creating Community Alternatives - Vision, Analyses And Practice. Addison Wesley Longman.

Laia, A., & Purwanto. (2023). Kebenaran Dan Keadilan Hukum. Jurnal Panah Keadilan, 2(1), 1–14.

Marno, & Idros, M. (2017). Strategi, metode, dan teknik mengajar. Ar Ruzz Media.

Maulana, A., & Herry, N. A. S. (2022). Perancangan Sistem Informasi Perusahaan Jasa Pembuatan Akta Notaris Berbasis Web Di PT. Sariko Alam Nusantara Kota Tangerang Menggunakan Metode Extreme Programming. Jurnal Ilmu Komputer dan Science, 1(8), 1165–1175. https://journal.mediapublikasi.id/index.php/oktal

Nabilah, M. (2023). Komnas PA: Ada 3.547 Kasus Kekerasan Anak 2023, Terbanyak Kekerasan Seksual. Databoks. https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2023/12/29/komnas-pa-ada-3547-kasus-kekerasan-anak-2023-terbanyak-kekerasan-seksual

Netting, F. E., Kettner, P. M., & McMurtry, S. L. (2004). Social Work Macro Practice (Third Edit). Boston: Allyn and Bacon.

Novemyanto, A. D., & Hani, A. P. (2023). Islamic Law as An Umbrella of Human Rights in The Loss of Social Welfare Rights of Pedicab Drivers towards The Existence of Online Transportation. Journal International Dakwah and Communication, 3(2), 137–145. https://doi.org/10.55849/jidc.v3i2.409

Nursari, N. (2020). UNSUR IGNORANTIA LEGIS EXCUSAT NEMINEM DALAM KASUS PEMBAKARAN MAYAT. Jurnal Kewarganegaraan, 4(2), 154–159. https://doi.org/10.31316/jk.v4i2.1167

Supiyanto, & Novemyanto, A. D. (2023). Perjanjian Sewa Menyewa sebagai Bewijsgrond dan Remedy Penggugat pada Perkara Wanprestasi (Studi Putusan No 875/Pdt.G/2022/PN Jkt.Sel.). Jurnal Hukum dan HAM Wara Sains, 2(04), 304–312. https://doi.org/10.58812/jhhws.v2i04.295

Wibowo, B. A., Rustamaji, M., & Novemyanto, A. D. (2023). Judge’s Legal Considerations as Determination of the Justice Model in Payment of Restitution for Child Sexual Affair (Decision Study No. 167/ Pid.Sus /2021/PN Krg). Jurnal Hukum dan HAM Wara Sains, 2(05), 399–410. https://doi.org/10.58812/jhhws.v2i05.351

Wolff, J. (1996). An Introduction to Political Philosophy. Oxford University Press on behalf of the Mind Association, 106(422), 356–358.

Wriston, W. B. (1993). The twilight of sovereignty. Fletcher F. World Aff.




DOI: https://doi.org/10.46576/rjpkm.v5i2.4323

Article Metrics

Abstract view : 0 times
PDF – 0 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Alfin Dwi Novemyanto, Sigit Bayu Cahyanto, Adlina Nur Azri

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Reswara: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat telah terindex pada

   JournalStories Main logo  

MEMBER OF

RJI Main logo 

  Crossref Sponsoring Member Badge 

JOURNAL CITATION

  


RESWARA : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT published by :

LEMBAGA PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT UNIVERSITAS DHARMAWANGSA

Alamat : Jl. K. L. Yos Sudarso No. 224 Medan
Kontak : Tel. 061 6635682 - 6613783  Fax. 061 6615190
Surat Elektronik : jpm_reswara@dharmawangsa.ac.id

 

Creative Commons License
Reswara : Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat by Universitas Dharmawangsa is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at http://jurnal.dharmawangsa.ac.id/index.php/reswara/index.