PERANCANGAN APLIKASI PREDIKSI PENJUALAN SPAREPART MOBIL PADA PT. JAYA DIESEL MENGGUNAKAN METODE SINGLE EXPONENTIAL SMOOTING
Abstract
PT Jaya Diesel merupakan perusahaan yang bergerak dibidang peralatan dalam menjual barang-barang sparepart Mobil. Namun ada beberapa kendala yang dihadapi oleh PT Jaya Diesel, yaitu sering terjadi proses pemenuhan permintaan dari konsumen tidak dapat dipenuhi secara maksimal, serta pendataan stok sparepart mobil untuk di jual kembali masih di periksa oleh bagian gudang secara terus menerus. Permasalahan lainyya yang dihadapi PT. Jaya Diesel adalah belum adanya sistem yang dapat melakukan proses peramalan penjualan sparepart mobil secara cepat dan tepat sehingga tidak terjadi kelebihan atau kekurangan persediaan dan proses penjualan sparepart mobil dapat berjalan lancar. Dalam hal ini di lakukan untuk mendata ketersedian sparepart mobil perbulannya, agar tidak terjadi keterlambatan dalam penambahan atau persedian stok sparepart mobil untuk selanjutnya dan PT. Jaya Diesel kesulitan dalam mengetahui dan menentukan penjualan sparepart mobil, Sering terjadi kekurangan stok sparepart mobil pada PT. Jaya Diesel, Proses pengolahan penjualan sparepart mobil masih dilakukan secara manual sehingga bagian penjualan kesulitan dalam menentukan jumlah penjualan yang akan dilakukan. Perancangan sistem ini nantinya dapat mempermudah PT Jaya Diesel dalam peramalan jumlah penjualan sparepart mobil serta memberikan informasi tentang laporan transaksi penjualan sparepart mobil dan hasil peramalan dengan menggunakan metode Single Exponential Smoothing pada pimpinan dengan cepat dan akurat. Hasil dari penelitian ini adalah Untuk membantu PT. Jaya Diesel Medan khusunya bagian penjualan dalam menentukan stok sparepart mobil pada periode yang akan datang dan Untuk menentukan jumlah stok yang akan disediakan pada periode yang akan datang.
ABSTRACT
PT Jaya Diesel is a company that operates in the equipment sector selling car spare parts. However, there are several obstacles faced by PT Jaya Diesel, namely that it often happens that the process of fulfilling requests from consumers cannot be fulfilled optimally, and data collection on car spare parts for resale is still being checked by the warehouse department continuously. Other problems faced by PT. Jaya Diesel is that there is no system that can carry out the process of forecasting car spare part sales quickly and accurately so that there is no excess or shortage of inventory and the car spare part sales process can run smoothly. In this case, this is done to record the monthly availability of car spare parts, so that there are no delays in adding or supplying car spare parts stock for the next year and PT. Jaya Diesel has difficulty knowing and determining sales of car spare parts. There is often a shortage of car spare part stock at PT. Jaya Diesel, The processing of sales of car spare parts is still done manually so that the sales department has difficulty in determining the number of sales to be made. The results of this research are to help PT. Jaya Diesel Medan, especially the sales department, determines the stock of car spare parts in the coming period and determines the amount of stock that will be provided by PT. Jaya Diesel Medan i
Keywords: Forecasting, Sales, Single Exponential Smoothing, PHP, Mysql
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Deppi Linda, 2019, “Analisis Sistem Informasi Pengawas Keamanan Dan Kesehatan Makan Pada Dinas Kesehatan Kota Bandar Lampung”
Faisal Dongoran, 2018, “Analisis Jumlah Pengangguran Dan Ketenagakerjaan Terhadap Keberadaan Usaha Mikro Kecil Dan Menengah Di Kota Medan” ISSN: 2442-6024
Ginantra, N. L. W. S. R., & Anandita, I. B. G. (2019). Penerapan Metode Single Exponential Smoothing Dalam Peramalan Penjualan Barang. J-SAKTI (Jurnal Sains Komputer dan Informatika), 3(2), 433-441.
Gunawan, D., & Kurniawan, W. J. (2020). Perancangan Sistem Informasi Purchase Order Menggunakan Metode Single Exponential Smoothing. Jurnal Mahasiswa Aplikasi Teknologi Komputer dan Informasi (JMApTeKsi), 2(1), 13-18.
Hermiati, R., Asnawati, A., & Kanedi, I. (2021). Pembuatan E-Commerce Pada Raja Komputer Menggunakan Bahasa Pemrograman Php Dan Database Mysql. Jurnal Media Infotama, 17(1).
Janis, J. W., Mamahit, D. J., Sugiarso, B. A., & Rumagit, A. M. (2020). Rancang bangun aplikasi online sistem pemesanan jasa tukang bangunan berbasis lokasi. Jurnal Teknik Informatika, 15(1), 1-12.
Kedaung, A. K. P. (2020). Penerapan Metode Single Exponential Smoothing untuk Memprediksi Penjualan Katering pada Kedai Pojok Kedaung. Jurnal Ilmiah Intech: Information Technology Journal of UMUS, 2(02), 35-44.
Lisnawati, N., Syafwan, H., & Nehe, N. (2022). Penerapan Metode Single Exponential Smoothing (SES) dalam Peramalan Jumlah Ikan. Building of Informatics, Technology and Science (BITS), 4(2), 829-838.
Mico, A. D., Arifianto, D., & Zakiyyah, A. M. (2022). Peramalan Penjualan Batu Gamping Pada UD eko jaya menggunakan single exponential smoothing dan double exponential smoothing. Jurnal cafetaria, 3(2), 151-160.
Sutiyono, S. (2020). Membangun Sistem Informasi Pendaftaran Siswa Baru Berbasis Web Dengan Metode Mdd (Model Driven Development) Di Raudhatul Athfal Nahjussalam. Jurnal Sistem Informasi, J-SIKA, 2(01), 50-56.
Wahyudin, A. A. F. N., Primajaya, A., & Irawan, A. S. Y. (2020). Penerapan Algoritma Regresi Linear Berganda Pada Estimasi Penjualan Mobil Astra Isuzu. Techno. Com, 19(4), 364-374.
Wibawa, E. S., & Mustofa, Z. (2021). Implementasi Aplikasi Sistem Peramalan Persedian Barang Menggunakan Metode Single Moving Average Berbasis Web. Elkom: Jurnal Elektronika dan Komputer, 14(2), 224-233.
DOI: https://doi.org/10.46576/syntax.v5i2.5451
Article Metrics
Abstract view : 2 timesPDF (Bahasa Indonesia) – 1 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Syntax: Journal of Software Engineering, Computer Science and Information Technology
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.